Sistem Bilangan: Pengertian, Macam-macam, Soal
Sistem bilangan atau sistem penomoran adalah cara atau metode yang digunakan untuk dapat merepresentasikan suatu besaran nilai fisik. Dalam sistem komputasi digital, sistem bilangan ini sangat penting karena berguna dalam menerjemahkan data analog berupa tegangan listrik ke dalam bentuk data digital. Mengenal pengertian sistem bilangan Tegangan listrik yang menjadi sumber energi bagi komputer dan peralatan… Read More »